> >

Indonesia Darurat Judi Online, Perputaran Uang Capai Rp600 Triliun!

Vod | 24 Juni 2024, 00:43 WIB

KOMPAS.TV - Indonesia darurat judi online. Keuntungan cepat dan iming-iming yang menggiurkan, telah membuat judi online kian marak di kalangan masyarakat.

Perhatian serius pemerintah dalam memberantas penyakit sosial ini makin gencar dilakukan.

Pasalnya, tak hanya perputaran uang yang mencapai ratusan triliun rupiah, namun candu judi online ini telah merusak kehidupan hingga memicu tindakan kriminal.

Baca Juga: Kadiv Propam Ancam Pecat Polisi yang Terlibat Judi

#judi #online #pemerintah #indonesia

Penulis : kharismaningtyas

Sumber : Kompas TV


TERBARU