KOMPAS.TV – Selama libur Lebaran, berbagai peristiwa menarik terjadi di Kota Madiun dan Kota Malang.
Volume sampah di Kota Madiun meningkat hingga 10 persen, sementara wisata petik melon di Taman Ngrowo Bening ramai dikunjungi warga.
Dari Malang, sebuah kafe unik dengan bungker peninggalan Belanda menjadi daya tarik baru. Di sisi lain, seorang ibu rumah tangga di Malang sukses mengembangkan usaha kerajinan berbahan resin yang diminati pasar digital.
Simak informasi selengkapnya dalam video berikut!
Baca Juga: Libur Lebaran: Stok Darah PMI Menipis di Bangka Belitung & Wisata di Palembang | CERITA NUSANTARA
#madiun #malang #jatim
Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.