Kompas TV video vod

Hadiri KTT ASEAN-AS, Jokowi: Kita Bangun Kerja Sama yang Konkret, Inklusif, & Saling Menguntungkan

Kompas.tv - 10 Mei 2022, 19:29 WIB
Penulis : Edwin Zhan

KOMPAS.TV - Presiden Joko ‘Jokowi’ Widodo, hari ini (10/5), berangkat ke Washington DC, Amerika Serikat, untuk menghadiri KTT ASEAN-Amerika Serikat

Didampingi Ibu Negara, Iriana Joko Widodo, Presiden berangkat ke Amerika Serikat.

Di KTT ASEAN-Amerika Serikat, Presiden akan melakukan pertemuan tingkat tinggi pemimpin ASEAN dan Presiden Amerika Serikat, serta bertemu dengan sejumlah CEO.

Baca Juga:

1. Amerika Ancam Boikot di KTT G20 Indonesia Karena Ada Rusia, Menlu Sebut Akan Tetap Undang 20 Anggota

2. Dari Mangrove hingga GWK, Presiden Jokowi Susuri Bali dan Cari Lokasi yang Tepat untuk KTT G-20

_____                  

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam nonstop di https://www.kompas.tv/live.

Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Yuk, subscribe channel YouTube Kompas TV!

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https://www.kompas.tv.



Sumber : Kompas TV

BERITA LAINNYA



Close Ads x