Kompas TV video vod

[FULL] Ketua RW Ceritakan Saat Penangkapan Hingga Temui Terpidana: Yakin Mereka Tak Bersalah

Kompas.tv - 19 Juni 2024, 14:00 WIB
Penulis : Theo Reza

CIREBON, KOMPAS.TV – Ketua RW 10, Basari menceritakan bahwa saat penangkapan dirinya tidak mengetahui hal tersebut. Namun saat menjadi Ketua RW pada 2017 dirinya sempat menemui terpidana yang menjadi warganya.

Hal ini disampaikan saat ditemui Tim KompasTV di Cirebon pada Selasa (19/6/2024) Sore.

Basari menjelaskan bahwa dirinya tidak mengetahui sama sekali peristiwa penangkapan. Karena pada saat kejadian dirinya tidak menjabat sebagai Ketua RW.

Saat menjadi Ketua RW pada 2017, Basari menyempatkan untuk menemui para terpidana bersama keluarganya di lapas.

Video Editor: Rengga Rinasti

#basari #ketuarw #kompastv



Sumber : Kompas TV


BERITA LAINNYA



Close Ads x