> >

Pengamat: Penurunan Harga BBM Nonsubsidi Hanya Gimik Agar Masyarakat Tak Panik

Kebijakan | 1 September 2022, 14:10 WIB
Antrean kendaraan yang ingin mengisi BBM Pertalite baik kendaraan roda dua maupun roda empat mengular hingga ke bahu jalan. Antrean ini terjadi di SPBU 34.102.01 di jalan Penjernihan I, Pejompongan, Jakarta, Rabu malam (31/8/2022). (Sumber: Kompas TV)

BLT BBM ini nantinya akan diterima oleh 20,6 juta masyarakat yang terdaftar sebagai penerima manfaat dengan besaran bantuan Rp 150.000 per orang selama empat bulan.

Nantinya, setiap orang total menerima Rp 600.000, dan pemberian BLT BBM itu akan dilakukan sebanyak dua kali.

Penulis : Danang Suryo Editor : Purwanto

Sumber : Kompas.com


TERBARU