> >

Siasati Kenaikan Harga BBM dengan Tips Hemat BBM, Agar Pengeluaran Lebih Irit

Ekonomi dan bisnis | 9 September 2022, 07:40 WIB
Ilustrasi penggunaan BBM. Untuk menyiasati naiknya harga BBM, pengendara bisa menerapkan tips menghemat BBM. (Sumber: Dok. Pertamina )

Sebagai pengendara pastinya sering melakukan pengisian bahan bakar. Setelah melakukan pengisian harus lebih memperhatikan penutup dari tutup tangki terlebih setelah melakukan pengisian bahan bakar. 

Baca Juga: Faisal Basri: G20 Adalah Negara-Negara Para Raja Utang

"Mengutip Carsdirect, diperkirakan terdapat 147 juta galon gas yang hilang karena penguapan," lanjut Pertamina. 

4. Mengurangi Berat

Sebaiknya singkirkan barang-barang yang tidak diperlukan dalam bagasi atau dalam mobil. Beban mobil dapat membuat tidak efisien mengurangi efisiensi bahan bakar dan karenanya mengurangi jarak tempuh juga. 

"Berdasarkan Carsdirect, untuk setiap 45 kg di dalam kendaraan dapat penghematan bahan bakar mobil sekitar satu atau dua persen," kata Pertamina. 

5. Gunakan BBM yang Tepat

Penggunaan BBM yang tepat juga dapat memengaruhi hemat atau tidak suatu BBM. Karena jika menggunakan BBM yang tepat maka sistem pembakaran dalam mesin menjadi lebih sempurna. 

Penulis : Dina Karina Editor : Desy-Afrianti

Sumber :


TERBARU