> >

KAI Services Masih Buka Lowongan Kerja Magang Posisi Cleaning untuk Lulusan SMA/SMK, Ini Benefitnya

Loker | 16 November 2023, 12:13 WIB
Lowongan kerja magang KAI Services untuk SMA/SMK sederajat. (Sumber: Twitter/KAI Services)

Baca Juga: OJK Buka Lowongan Kerja PKWT, Pendaftaran Dibuka hingga 19 November 2023

Benefit:

  • Anda akan mendapatkan pengalaman bekerja di lingkungan perkerataapian terutama pada bidang kebersihan
  • Mendapatkan pelatihan baik teori maupun praktik untuk peserta magang agar siap kerja
  • Mendapatkan pelatihan penggunaan peralatan kebersihan sesuai dengan fungsinya
  • Memperoleh kompetensi bagi peserta pemagangan yang sesuai dengan bidang jasa pekerjaan pembersihan
  • Mendapat pengalaman berhadapan dengan pelanggan yang beraneka ragam dan berlatih memberikan pengalaman positif yang tidak terlupakan
  • Mendapatkan pengetahuan mengenai peran pelayanan, pengelolaan kebersihaan di lingkungan perkeretaapian
  • Memperoleh kesempatan untuk mengembangkan karier, membina kemampuan, atau meningkatkan kemampuan berpikir dan keterampilan.
  • Mendapatkan uang saku
  • Mendapatkan sertifikat

Baca Juga: Lowongan Kerja BUMN Perum DAMRI 2023 untuk Lulusan SMA/SMK, Usia 50 Tahun Bisa Daftar

Bagi calon pelamar yang berminat dengan formasi yang ditawarkan, wajib melakukan proses lamaran kerja di karir.reska.id/lowongan.

Lokasi seleksi berdasarkan pemilihan lokasi daerah (Branch Office 1 Jakarta, Branch Office 2 Bandung, Branch Office 3 Cirebon, Branch Office 4 Semarang, Branch Office 5 Purwokerto, Branch Office 6 Yogyakarta, Branch Office 7 Madiun, Branch Office 8 Surabaya, Branch Office 9 Jember, Branch Office 10 Medan dan Branch Office 11 Palembang) oleh pelamar pada saat melakukan apply (pendaftaran) dan sesuai kebijakan Panitia Rekrutmen.

Seluruh informasi mengenai rekrutmen hanya dapat dilihat melalui website resmi PT Reska Multi Usaha (KAI Services) dengan alamat karir.reska.id

 

Penulis : Dian Nita Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : Kompas TV


TERBARU