> >

Sinopsis Film Horor "Pamali: Dusun Pocong" dan Daftar Pemainnya, Tayang 12 Oktober 2023

Film | 7 Oktober 2023, 11:49 WIB
Sinopsis film Pamali: Dusun Pocong, film horor Indonesia terbaru tayang 12 Oktober 2023 di bioskop (Sumber: Tribunnews)

Tiga tenaga medis yakni Mila (Yasamin Jasem), Gendis (Dea Panendra) dan Puput (Arla) ditugaskan untuk menolong warga yang terjangkit penyakit tersebut. Mereka juga dibantu oleh dua penggali kubur Cecep (Fajar Nugra) dan Deden (Bukie).

Namun, saat awal kedatangan mereka, sudah ada yang janggal dengan desa tersebut. Suasananya tampak begitu sepi lantaran banyak yang meninggal akibat wabah penyakit.

Baca Juga: Sinopsis The Exorcist: Believer, Sekuel Film The Exorcist Tahun 1973

Selain itu, banyak pula warga yang mendapat perawatan di bangsal. Jenazah yang siap dikubur pun juga menumpuk di gudang.

Namun tanpa disangka beberapa kejadian janggal terjadi. Mereka juga mendapatkan teror dari pocong-pocong mengerikan. Bagaimana kisah selanjutnya?

Penulis : Dian Nita Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Kompas TV, Tribunnews


TERBARU