> >

Duta Besar Myanmar untuk PBB yang Kritik Junta Militer Terancam Dibunuh, 2 Orang Ditangkap

Kompas dunia | 7 Agustus 2021, 08:26 WIB
Duta Besar Myanmar untuk PBB, Kyaw Moe Tun Dipecat Junta Militer. (Sumber: UNTV via AP)

Baca Juga: Ilmuwan China di Laboratorium Wuhan Peringatkan Varian Covid-19 yang Lebih Mematikan akan Muncul

Ratusan orang termasuk anak-anak, telah terbunuh dalam demonstrasi yang terjadi setelah kudeta.

Sejumlah pemimpin pejabat sipil Myanmar, termasuk Aung San Suu Kyi ditangkap oleh junta militer.

Junta militer melakukan kudeta setelah mengalami kekalahan dari Liga Nasional Demokrasi (NLD), pada pemilihan umum 2020.

Pihak junta menegaskan pemilu tersebut sarat dengan kecurangan, meski dugaan mereka tak terbukti.

Penulis : Haryo Jati Editor : Fadhilah

Sumber : BBC


TERBARU