> >

Zelensky Memohon Ibu-Ibu Rusia Cegah Anak Mereka Perang ke Ukraina agar Tak Terbunuh

Krisis rusia ukraina | 12 Maret 2022, 13:21 WIB
Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky memohon kepada ibu-ibu Rusia, meminta agar anak-anak mereka tak berperang ke Ukraina, Sabtu (12/3/2022). (Sumber: Ukrainian Presidential Press Office via AP)

Baca Juga: Drone Misterius Diduga dari Perang Rusia-Ukraina Jatuh di Zagreb, Presiden Kroasia Khawatir

“Warga sipil dibunuh dan dilumpuhkan dalam apa yang tampaknya merupakan serangan tanpa pandang bulu, dan pasukan Rusia menggunakan senjata peledak dengan efek area luas di atau dekat area berpenduduk,” katanya.

“(Serangan) itu termasuk rudal, peluru, artileri berat dan roket, serta serangan udara,” tambahnya.

Berdasarkan laporan PBB, 549 rakyat sipil telah tewas dan 597 orang cedera sejak operasi militer Rusia ke Ukraina dilakukan pada Kamis (24/2/2022).

Meski begitu, sejumlah pejabat meyakini bahwa jumlah kematian sebenarnya kemungkinan lebih tinggi dibandingkan laporan yang diungkapkan.

 

Penulis : Haryo Jati Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Wio News


TERBARU