> >

Isi Surat Rajapaksa Dibacakan, Begini Ngeles-nya Presiden Sri Lanka yang Kabur Itu

Kompas dunia | 16 Juli 2022, 18:47 WIB
Demonstran menduduki kantor PM Sri Lanka. (Sumber: AP Photo/Eranga Jayawardena)

Baca Juga: Kabur ke Singapura, Presiden Sri Lanka Kirim Surat Pengunduran Diri, Penggantinya Segera Diangkat

Terlepas dari itu, pertemuan hari ini dijaga ketat oleh aparat gabungan. Lebih dari 100 personil bersenjata memantau jalan-jalan sekitar gedung parlemen, menggunakan barikade dan meriam air untuk mencegah kerusuhan.

Terpantau pula iring-iringan mobil tentara yang berpatroli di sekitar gedung, kendati tak ada tanda munculnya demonstran.

Baca Juga: Setelah Bangkrut, Sri Lanka Bisa Jadi Negara Gagal, Ini Penjelasannya

 

Penulis : Rofi Ali Majid Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Antara


TERBARU