> >

Ukraina Ungkap 8.000 Pasukan Rusia Tewas Kurang dari Dua Pekan di 2023

Krisis rusia ukraina | 14 Januari 2023, 15:11 WIB
Ilustrasi tentara Rusia. (Sumber: AP Photo, File)

Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mengungkapkan tentaranya masih melindungi negara.

Baca Juga: Rusia Tuduh Ukraina bakal Gunakan Senjata Kimia untuk Lawan Tentara Putin

Meski begitu, nilai strategis dari Soledar menjadi perdebatan oleh analis militer karena kota tersebut termasuk kecil.

Wadah pemikir Institut Studi Peperangan (ISW) yang berbasis di Washington mengatakan, informasi operasi Rusia terlalu berlebihan terkait pentingnya Soledar.

Dalam penilaiannya, ISW mengatakan, dikuasainya kota itu tak akan membuat pasukan Rusia untuk melakukan kontrol atas jalur komunikasi darat Ukraina (GLOC) yang kritis ke Bakhmut.

Selain itu juga tak memungkinkan untuk memosisikan pasukan Rusia dengan lebih baik untuk mengepung kota dalam jangka pendek.

 

Penulis : Haryo Jati Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Newsweek


TERBARU