> >

Rusia Kerap Gagalkan Sistem Roket Buatan AS HIMARS di Ukraina, Gunakan Pemblokir Elektronik

Kompas dunia | 6 Mei 2023, 13:09 WIB
Sistem rudal Himars. (Sumber: Corey Dickstein/Savannah Morning News via AP, File)

Pejabat Pentagon mengatakan untuk menemukan tindakan balasan atas gangguan tersebut adalah seperti permainan kucing dan tikus terus-menerus.

Baca Juga: Biden akan Tunjuk Marsekal AU sebagai Kepala Staf Gabungan Militer Amerika Serikat

Karena setelah itu hanya kembali untuk membuat Rusia menangkal tindakan balasan itu.

Dengan serangan balasan besar Ukraina yang diperkirakan akan segera dimulai, dan ketergantungan Ukraina pada HIMARS, membuat solusi atas masalah itu menjadi prioritas sehingga pasukan Ukraina dapat membuat kemajuan yang signifikan.

Hingga saat ini, Ukraina telah menerima 18 HIMARS Amerika, dan AS berkomitmen untuk mengirim 20 lagi.

Menurut Kementerian Luar Negeri AS, NATO siap mengirimkan 10 Sistem Peluncur Roket Ganda.

Penulis : Haryo Jati Editor : Gading-Persada

Sumber : CNN


TERBARU