> >

Mudah Dilakukan, Ini Olahraga Tepat untuk Membakar Kalori Setelah Libur Lebaran

Tren | 12 April 2024, 13:00 WIB
Ilustrasi berjalan kaki. (Sumber: Shutterstock via Kompas.com)

Baca Juga: Jadwal Rekayasa Lalu Lintas GT Kalikangkung, Cikampek, Japek Arus Balik Lebaran 2024

3. Bersepeda

Bersepeda tidak hanya menyenangkan, tetapi juga merupakan olahraga yang ramah sendi. Bersepeda secara teratur dapat meningkatkan kebugaran, meningkatkan sensitivitas insulin, dan menurunkan risiko penyakit jantung. Cobalah untuk bersepeda selama 30-60 menit beberapa kali dalam seminggu.

4. Latihan Beban

Latihan beban dapat membantu membangun kekuatan dan meningkatkan pertumbuhan otot, serta mendukung laju metabolisme istirahat atau proses pembakaran kalori saat tubuh sedang tidak melakukan aktivitas apa pun. Anda dapat melakukan latihan beban di rumah tanpa bantuan alat, seperti gerakan plank, push up, dan squat.

Baca Juga: Momen Menangis, Memeluk, Keluarga di Lapas saat Hari Lebaran

Namun, jangan lupa untuk mengombinasikan olahraga dengan pola makan sehat dan gaya hidup aktif lainnya agar berat badan Anda kembali ideal setelah libur Lebaran

Penulis : Danang Suryo Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Kompas TV


TERBARU