> >

Anies Pamer Indeks Kemacetan Jakarta Turun, Pengamat: Karena Pandemi

Peristiwa | 3 Maret 2022, 12:51 WIB
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, dalam acara Transforming Transportation Conference: Climate-Centered Mobility for A Sustainable Recovery, Kamis (17/2/2022). (Sumber: Dok. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta)

Baca Juga: Kata Pengamat Soal Gimik Politik Anies Baswedan dan Ridwan Kamil: Sulit Bersanding

Lalu, kata dia, semenjak ada tranformasi transportasi publik yang berjalan sejak awal 2018, hasilnya, peringkat Jakarta turun menjadi nomor tujuh. Jakarta lalu turun ke peringkat 10 pada 2019.

"Kami tidak suka masih di dalam 10 besok. Kami ingin keluar dari 10 besar, maka pada 2020, peringkat Jakarta turun ke 31," kata dia. 

Lalu di tahun 2021, Jakarta berada di peringkat 46 kota paling macet di dunia. 

Penulis : Hasya Nindita Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Kompas TV


TERBARU