> >

Pesan Anies untuk Remaja Citayam yang Suka Nongkrong di Dukuh Atas: Jaga Kebersihan

Peristiwa | 7 Juli 2022, 15:23 WIB
Rombongan remaja asal Citayam, Bogor, Jawa Barat belakangan menyita perhatian publik. (Sumber: Kompas.com/Faqihah Muharroroh Itsnaini)

Anies berharap, semua pihak bisa membiarkan para remaja Citayam tersebut menikmati kawasan Jenderal Sudirman dengan caranya masing-masing.

Baca Juga: Anies Inisiasi Pembangunan Terowongan Pejalan Kaki di Bawah Jalur MRT

Taman Dukuh Atas adalah ruang terbuka hijau yang dibangun di Jalan Sudirman, Jakarta Pusat. Taman itu diapit Jalan Sudirman dan Jalan Tanjung Karang di sisi barat; Jalan Sudirman dan Jalan Blora di sisi timur.

Posisi taman itu bersinggungan dengan Stasiun Sudirman, Stasiun BNI City atau Stasiun Sudirman Baru, Stasiun Moda Raya Terpadu (MRT) Dukuh Atas, hingga halte Transjakarta Dukuh Atas.

Penulis : Dian Septina Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Kompas TV


TERBARU