> >

Antisipasi Penyusup Demo Buruh, 1.110 Personel Gabungan Polisi-TNI Disebar di Sejumlah Titik

Peristiwa | 14 Januari 2023, 11:21 WIB
Ilustrasi: unjuk rasa atau demo buruh di sekitar Kompleks Parlemen, Jakarta. (Sumber: KOMPAS/PRIYOMBODO)

Baca Juga: Perppu Cipta Kerja Beda Jauh dengan Draft, Buruh: Tak Ada Batasan Jenis Pekerjaan Outsourcing

Untuk informasi, Partai Buruh dan Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) akan berunjuk rasa menolak Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) Nomor 2 Tahun 2022 tentang Cipta Kerja atau dikenal dengan Perppu Cipta Kerja. 

Penulis : Dedik Priyanto Editor : Gading-Persada

Sumber : Kompas TV/Tribunnews


TERBARU