> >

Mahfud MD Jamin Pemilu 2024 Digelar Sesuai Jadwal

Rumah pemilu | 22 April 2023, 16:48 WIB
Menko Polhukam Mahfud MD memberikan keterangan usai mengunjungi Ponpes Nurul Jadid Paiton di Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur, Sabtu (22/4/2023). (Sumber: ANTARA/Novi Husdinariyanto)

Baca Juga: Presiden PKS Mengaku Datangi Mahfud MD Dalam Rangka Cari Cawapres Anies Baswedan

Mahfud juga menyampaikan soal korupsi yang masih menjadi momok di Indonesia. 

Meskipun pertumbuhan ekonomi sudah membaik, namun korupsi masih saja terjadi. Tugas bangsa ini, kata dia, adalah membangun negara dengan terus menekan korupsi dari waktu ke waktu.

Dalam kunjungannya ke Ponpes Nurul Jadid Paiton, Mahfud melaksanakan salat Idulfitri 1444 H bersama keluarga besar pesantren, alumni, santri, serta masyarakat setempat.

Mahfud juga bertindak sebagai khatib dan menyampaikan tausiah yang dikemas dalam silaturahmi bersama para ulama dan umara di aula pesantren.

 

Penulis : Edy A. Putra Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Antara


TERBARU