> >

Istri Rizieq Shihab Meninggal Dunia, Dimakamkam Besok di Megamendung Bogor

Peristiwa | 16 Desember 2023, 16:58 WIB
Istri Habib Rizieq Shihab, Syarifah Fadlun binti Fadhil bin Yahya, meninggal dunia pada Sabtu (16/12/2023). (Sumber: Tribunnews.com)

Jenazah istri Rizieq Shihab akan disemayamkan di rumah duka di daerah Petamburan, Jakarta Pusat.

Rencananya, almarhumah akan dimakamkan di Megamendung, Bogor, Jawa Barat, pada Minggu (17/12/2023) besok pukul 10.00 WIB.

Jenazah akan disalatkan sekitar pukul 07.00 WIB besok pagi sebelum dibawa ke tempat peristirahatan terakhir di Megamendung. 

Baca Juga: Massa Aksi Munajat Kubro 212 di Monas Membubarkan Diri: Sampai Jumpa di 2024

 

 

 

Penulis : Rizky L Pratama Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Kompas TV


TERBARU