> >

Hasil Riset CfDS UGM: 6 Teori Konspirasi Seputar Vaksinasi Covid-19 yang Beredar di Media Sosial

Sosial | 25 Maret 2021, 13:29 WIB
Kominfo rilis 89 isu hoaks vaksin Covid-19. (Sumber: Pixabay)

Iradat Wirid, peneliti CfDS UGM lainnya, mengatakan, platform dengan basis audio dan visual (Instagram dan YouTube) lebih banyak digunakan untuk membangun wacana penolakan atas vaksin Covid-19 dan warganet akan ikut berkomentar sejalan dengan isi konten tersebut.

"CfDS UGM  melihat bahwa informasi media sosial di berbagai platform berpengaruh terhadap pandangan masyarakat atau warganet (termasuk kepercayaan terhadap teori konspirasi) serta persepsinya dalam keikutsertaan program vaksinasi Covid-19 pemerintah," tuturnya.
 

Penulis : Switzy Sabandar Editor : Iman-Firdaus

Sumber : Kompas TV


TERBARU