> >

BOR di Kabupaten Bogor Turun, Sejumlah Tenda Darurat di RS Sudah Dibongkar

Berita daerah | 9 Agustus 2021, 17:05 WIB
Ilustrasi: Keterisian tempat tidur atau Bed Occupancy Rate (BOR) di Kabupaten Bogor, Jawa Barat terus menurun, sejumlah rumah sakit bongkar tenda darurat. (Sumber: Kompastv/Ant)

Diketahui sebelumnya, Kabupaten Bogor masuk dalam Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 4.

Baca Juga: BOR di Kota Bogor Menurun, Bima Arya Harap Dapat Relaksasi PPKM Turun ke Level 3

Sesuai dengan putusan Pemerintah Pusat, hingga hari ini, Senin (9/8/2021) pihaknya masih melaksanakan pembatasan mobilitas masyarakat pada Level 4.

Selanjutnya, seiring perpanjangan PPKM yang berakhir hari ini, pihaknya masih menunggu hasil putusan lebih lanjut yang rencananya akan diumumkan pada malam ini.

Penulis : Nurul Fitriana Editor : Purwanto

Sumber : Antara


TERBARU