> >

5 Hal Penting Ini Disampaikan Wapres Ma'ruf Amin dalam Rakernas LPTNU

Berita daerah | 9 Maret 2023, 06:05 WIB
Sambutan Wakil Presiden RI Makruf Amin dalam Peresmian Pembukaan Musyawarah Nasional XI GAPKI Tahun 2023, Jumat (3/3/2023). (Sumber: Youtube Wakil Presiden Republik Indonesia)

Hal ini menurutnyam perlu mendapat perhatian dari PTNU, karena kualitas pendidikan tinggi di lingkungan NU secara umum saat ini masih mengalami keterbatasan-keterbatasan. 

“Dalam hal ini, LPTNU perlu juga mendorong perluasan sinergi dan kerja sama, tidak hanya antar PTNU dan universitas-universitas lain di dalam dan luar negeri, tetapi juga dengan berbagai instansi lain, termasuk Kementerian/Lembaga Pemerintah,” ujar Ma'ruf Amin.

Kelima, pengembangan hubungan dan kemitraan dengan dunia usaha atau industri, sehingga keduanya bisa maju bersama dengan mengembangkan sumber daya dan potensi lokal di tiap-tiap daerah lokasi PTNU.

Di samping kelima hal tersebut, ia berharap acara ini dapat melahirkan rekomendasi yang dapat menjawab dan menyelesaikan berbagai persoalan, mengukuhkan komitmen kebangsaan, sekaligus meningkatkan kualitas LPTNU secara kelembagaan dan PTNU secara keseluruhan.

Baca Juga: Presiden Jokowi Sebut Pesawart Super Hercules untuk TNI AU Sangat Canggih!

 

Penulis : Kiki Luqman Editor : Gading-Persada

Sumber : Kompas TV


TERBARU