> >

Remaja di Blitar Meninggal dalam Posisi Tergantung Usai Ponselnya Disita Orang Tua

Jawa timur | 15 Juni 2024, 23:05 WIB
Ilustrasi jenazah (Sumber: SHUTTERSTOCK via Kompas.com)

Heri juga membenarkan bahwa korban hidup dalam keluarga dengan kondisi ekonomi yang cukup.

Baca Juga: Proses Hukum Kasat Narkoba Polres Blitar yang Terbukti Positif Narkoba

Kontak bantuan

Berita ini bukan bertujuan menginspirasi pembaca untuk melakukan tindakan yang sama.

Bunuh diri bisa terjadi di saat seseorang mengalami depresi dan tak ada orang yang membantu. Jika memiliki permasalahan yang sama, jangan menyerah dan memutuskan mengakhiri hidup.

Layanan konseling bisa menjadi pilihan Anda untuk meringankan keresahan yang ada. Untuk mendapatkan layanan kesehatan jiwa atau untuk mendapatkan berbagai alternatif layanan konseling, Anda bisa simak website Into the Light Indonesia di bawah ini: https://www.intothelightid.org/tentang-bunuh-diri/hotline-dan-konseling/

Penulis : Kurniawan Eka Mulyana Editor : Tito-Dirhantoro

Sumber : kompas.com


TERBARU