Kompas TV entertainment lifestyle

Ini 6 Jenis Makanan yang Sebaiknya Dihindari untuk Sarapan, Dampaknya Bahaya

Kompas.tv - 3 Desember 2021, 16:02 WIB
ini-6-jenis-makanan-yang-sebaiknya-dihindari-untuk-sarapan-dampaknya-bahaya
Telur sebagai menu sarapan yang lazim di konsumsi (Sumber: Pixabay)
Penulis : Danang Suryo | Editor : Desy Afrianti

Baca Juga: Ingin Menu Sarapan Kian Sehat? 5 Minuman Pendamping Ini Solusinya

3. Kopi

Kopi menjadi salah satu minuman untuk sarapan yang harus dihindari jika ditambah gula. Dengan menambahkan gula pada kopi terdapat risiko peningkatan glukosa dalam darah.

Anda dapat menjadi mudah lelah dan tak bertenaga sepanjang hari. Pilihlah kopi tanpa gula untuk memulai hari.

4. Minuman berkarbonasi

Perut yang kosong di pagi hari jangan langsung diisi dengan minuman berkarbonasi. Minuman ini bisa menimbulkan gangguan penceraan dari asamnya. Kumpulan gas yang terbentuk dari asam minuman dan asam saluran cerna dapat membuat Anda mual atau muntah.

Baca Juga: Wajib Diketahui, Ternyata Sarapan di Pagi Hari Bisa Menurunkan Tingkat Stres

5. Minuman dingin

Minuman dingin dapat merusak selapu lendir dan membuat saluran cerna tak bisa bekerja maksimal.

Pilihlah minuman hangat untuk menenangkan diri dan membuat saluran cerna dapat bekerja maksimal.

6. Makanan pedas

Sajian pedas berempah sebaiknya tak dikonsumsi kala perut kosong atau tengah sarapan. Makanan ini dapat memicu dinding usus terluka, asam lambung bereaksi dan kram perut.



Sumber : Kompas.com



BERITA LAINNYA



Close Ads x