> >

Rumah Sakit Penuh, Gerindra Minta Fasilitas di Kompleks GBK Dijadikan RS Darurat Covid-19

Berita utama | 29 Juni 2021, 09:55 WIB
Sekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani. (Sumber: Dok Gerindra)

Muzani pun mengimbau adanya kerjasama dengan semua pihak baik pemerintah pusat, pemerintah daerah, dan seluruh komponen bangsa. 

Muzani juga menyarankan agar pemerintah membuka peluang kepada pihak-pihak yang ingin menjadi relawan Covid-19. 

Baca Juga: Tekan BOR RS, Ridwan Kamil Siapkan Hotel Grand Asrilia untuk Tampung Pasien Covid-19 Gejala Ringan

Ia juga meminta agar protokol kesehatan diterapkan dengan ketat oleh siapapun. 

Muzani pun percaya bahwa solidaritas dan kebersamaan menjadi kunci menghadapi pandemi saat ini. 

Penulis : Hasya Nindita Editor : Gading-Persada

Sumber : Kompas TV


TERBARU