> >

PPATK Ungkap 1.000 Anggota DPR dan DPRD Bermain Judi Online, Angkanya Mencapai Rp25 Miliar

Politik | 26 Juni 2024, 13:17 WIB
Ilustrasi. Majelis Ulama Indonesia (MUI) menilai wacana pemberian bansos kepada korban judi online oleh pemerintah, adalah tindakan yang tidak tepat. (Sumber: Kemkominfo)

Baca Juga: Menko Polhukam Sebut 164 Wartawan Terlibat Judi Online, Total Transaksi Capai Rp1,4 Miliar

"Di antaranya juga, kita juga pengin tahu apakah di DPR ini, anggota DPR ada juga yang terdeteksi bermain judi online, ya kita minta ini, minta infonya di DPR. Ini kan ada MKD, 
Mahkamah Kehormatan Dewan bisa disampaikan itu sehingga kita ada pendekatannya," kata Habiburokhman saat rapat kerja dengan PPATK di gedung DPR, Jakarta, Rabu (26/6/2024).

 

Penulis : Fadel Prayoga Editor : Iman-Firdaus

Sumber : Kompas TV


TERBARU