> >

Dua Cara Sederhana Meniru Pribadi Rasulullah dalam Kehidupan Sehari-hari

Beranda islami | 11 September 2021, 04:05 WIB
Ilustrasi seorang murid sedang belajar tatap muka di sekolah. (Sumber: DEFRIATNO NEKE )

Kedua, senantiasa belajar. Nabi adalah seorang pembelajar seumur hidup. 

Nabi Muhammad memang terlahir sebagai seorang Ummi (buta huruf) tapi itu tidak menghalanginya untuk senantiasa belajar. Ia bahkan belajar ke banyak orang, ke banyak tempat. 

Rasulullah bersabda: "Siapa yang meninggal dan ia sedang mencari ilmu untuk mengembangkan ajaran Islam, maka antara dia dan Rasulullah satu tingkatan saja di surga."

Nah, akhlak dan pembelajar adalah dua hal yang melekat dalam diri Nabi dan bisa kita tiru.

Orang-orang tidak akan melihat kita sebagai muslim yang baik jika kita senantiasa membenci, menghasut, serta berbuat kekejian.

Dan, akhlak tanpa ilmu tidaklah sempurna. Ilmu menjadikan umat Islam tetap terdepan di segala zaman.

Akhlak dan ilmu inilah yang wajib kita rengkuh agar kita paling tidak bisa mendapatkan syafaat dari Rasulllah dengan cara meniru apa yang telah beliau teladankan. Wallahu a’lam.

Baca Juga: Cerita Nabi Muhammad Saat Muda yang Pernah Jatuh Cinta dan Ditolak

 

Penulis : Dedik Priyanto Editor : Fadhilah

Sumber : Kompas TV


TERBARU