Kompas TV bisnis ekonomi dan bisnis

Alasan Kemenhub Tunda Penerapan Kenaikan Tarif Ojol: Perlu Waktu Sosialisasi yang Lebih Panjang

Kompas.tv - 14 Agustus 2022, 13:54 WIB
alasan-kemenhub-tunda-penerapan-kenaikan-tarif-ojol-perlu-waktu-sosialisasi-yang-lebih-panjang
Ilustrasi pengemudi ojek online (ojol). (Sumber: Kontan.co.id)
Penulis : Kurniawan Eka Mulyana | Editor : Purwanto

Baca Juga: Polisi Tangkap 2 Anggota Perguruan Silat Pelaku Pengeroyokan Pengemudi Ojek Online

Berikut rincian tarif baru ojek online berdasarkan KM Nomor KP 564 Tahun 2022:

Biaya Jasa Zona I (Sumatera, Jawa-selain Jabodetabek, Bali)

Biaya jasa batas bawah sebesar Rp 1.850/km Baya jasa batas atas sebesar Rp 2.300/km.

Tentang biaya jasa minimal: Rp 9.250 sampai dengan Rp 11.500 (naik dari Rp 7.000-Rp 10.000).

Biaya Jasa Zona II (Jabodetabek)

Biaya jasa batas bawah sebesar Rp 2.600/km (naik dari Rp 2.000/km)

Biaya jasa batas atas sebesar Rp 2.700/km (naik dari Rp 2.500/km)

Tentang biaya jasa minimal: Rp 13.000 sampai dengan Rp 13.500 (naik dari Rp 8.000 - Rp 10.000).

Biaya Jasa Zona III (Kalimantan, Sulawesi, Nusa Tenggara dan sekitarnya, Maluku, Papua)

Biaya jasa batas bawah sebesar Rp 2.100/km

Biaya jasa batas atas sebesar Rp 2.600/km

Tentang biaya jasa minimal: Rp 10.500 sampai dengan Rp 13.000 (naik dari Rp 7.000-Rp 10.000).




Sumber : Kompas.com


BERITA LAINNYA



Close Ads x