Kompas TV nasional peristiwa

Peringatan Dini BMKG 15-16 Mei: 25 Wilayah Ini Diprediksi Alami Cuaca Ekstrem Hujan Angin Kencang

Kompas.tv - 14 Mei 2024, 16:13 WIB
peringatan-dini-bmkg-15-16-mei-25-wilayah-ini-diprediksi-alami-cuaca-ekstrem-hujan-angin-kencang
Ilustrasi Hujan lebat. Peringatan dini cuaca ekstrem BMKG pada 15-16 Mei 2024 (Sumber: Tribunjogja.com/Susilo Wahid)
Penulis : Dian Nita | Editor : Deni Muliya

JAKARTA, KOMPAS.TV - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini cuaca ekstrem yang berpotensi terjadi pada Rabu (15/5/2024) dan Kamis, 16 Mei 2024.

Menurut pihak BMKG, sejumlah wilayah di Indonesia diperkirakan akan hujan dengan intensitas sedang hingga lebat disertai petir dan angin kencang.

Oleh sebab itu, pihak BMKG mengimbau agar masyarakat waspada akan dampak potensi cuaca ekstrem yang mungkin terjadi.

Berikut peringatan dini cuaca ekstrem yang dikeluarkan oleh BMKG, dikutip dari akun Instagram @infobmkg.

Baca Juga: Pendaftaran Sekolah Kedinasan BMKG atau STMKG 2024 Dibuka Besok, Ini Link, Syarat dan Jadwalnya

Wilayah yang diprediksi hujan sedang-lebat disertai petir dan angin kencang 15 Mei 2024

  • Aceh
  • Sumatera Utara
  • Sumatera Barat
  • Riau
  • Kep. Riau
  • Bengkulu
  • Jambi
  • Sumatera Selatan
  • Kep. Bangka Belitung
  • Lampung
  • Banten
  • Kalimantan Barat
  • Kalimantan Tengah
  • Kalimantan Utara
  • Kelimantan Timur
  • Sulawesi Utara
  • Gorontalo
  • Sulawesi Tengah
  • Sulawesi Barat
  • Sulawesi Selatan
  • Sulawesi Tenggera
  • Maluku Utara
  • Maluku
  • Papua Barat
  • Papua

Wilayah yang diprediksi hujan disertai petir dan angin kencang 15 Mei 2024

  • Jawa Barat
  • DKI Jakarta
  • Jawa Tengah
  • Jawa Timur
  • Kalimantan Selatan

Wilayah yang diprediksi angin kencang 15 Mei 2024

  • NTT

Baca Juga: Peringatan Dini Cuaca Ekstrem di Sumbar sampai 22 Mei, BMKG: Segera Amankan Zona Rawan Bencana

Wilayah yang diprediksi hujan sedang-lebat disertai petir dan angin kencang 16 Mei 2024

  • Aceh
  • Sumatera Utara
  • Sumatera Barat
  • Riau
  • Kep. Riau
  • Bengkulu
  • Jambi
  • Sumatera Selatan
  • Kep. Bangka Belitung
  • Lampung
  • Kalimantan Barat
  • Kalimantan Utara
  • Kalimantan Timur
  • Sulawesi Utara
  • Garentalo
  • Sulawesi Tengah
  • Sulawesi Barat
  • Sulawesi Selatan
  • Sulawesi Tenggara
  • Maluku Utara
  • Maluku
  • Papua Barat
  • Papua

Wilayah yang diprediksi hujan disertai petir dan angin kencang 16 Mei 2024

  • Banten
  • Jawa Barat
  • Kelimantan Tengah
  • Kalimantan Selatan

Wilayah yang diprediksi angin kencang 16 Mei 2024

  • Jawa Timur 
  • NTT



Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



Close Ads x