Kompas TV nasional politik

Resmi Dilantik, Gubernur Papua Barat: Kita Wujudkan Papua Barat yang Aman Sejahtera dan Bermartabat

Kompas.tv - 21 Februari 2025, 15:35 WIB
Penulis : Aisha Amalia Putri

JAKARTA, KOMPAS.TV - Presiden Prabowo Subianto memimpin langsung upacara pelantikan yang dihadiri oleh para pejabat tinggi negara dan tamu undangan dari berbagai daerah.

Dalam pidato pelantikannya, Presiden Prabowo menekankan pentingnya sinergi antara pemerintah pusat dan daerah dalam menghadapi berbagai tantangan pembangunan.

Gubernur Papua Barat juga menjadi salah satu kepala daerah yang ikut dilantik di Istana Negara.

Beliau akan menjadikan Papua Barat semakin sejahtera dan bermartabat dengan program kerjanya.

Setelah selesai pelantikan, Gubernur Papua Barat, Dominggus Mandacan langsung serah terima jabatan dari penjabat Gubernur Papua Barat di Kantor Badan Penghubung Daerah Papua Barat.

Pelantikan serentak ini diharapkan dapat membawa perubahan positif bagi seluruh daerah yang dipimpin oleh kepala daerah baru.

Baca Juga: Pramono Soroti Momen Kerukunan Anies-Ahok usai Resmi Dilantik Jadi Gubernur Jakarta

#gubernurpapuabarat #dominggusmandacan #pelantikan

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x