JAKARTA, KOMPAS.TV - Menteri HAM Natalius Pigai mengusulkan anggaran hingga 20 triliun rupiah untuk kementerian yang dipimpinnya.
Sementara Komisi XIII DPR meminta Pigai lebih realistis dalam menyusun program dan anggarannya.
Sebagai informasi, Kamis (31/10), Menteri HAM Natalius Pigai meminta anggaran hingga 20 triliun rupiah ke DPR untuk kementeriannya.
Lalu, apakah permintaan anggaran Kementerian HAM itu realistis dan akankah dikabulkan DPR? Simak ulasan selengkapnya bersama Ketua Komisi XIII DPR, Willy Aditya.
#menteriham #nataliuspigai #komisidpr
Baca Juga: [FULL] Komisi DPR & Pengamat Jawab soal Wacana Pemerintah Cabut BBM Subsidi, Diganti Bantuan Tunai
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.