Kompas TV regional jabodetabek

Bupati Tabanan Ungkap Fokus di Bidang Pangan dan Infrastruktur | PELANTIKAN KEPALA DAERAH

Kompas.tv - 21 Februari 2025, 17:22 WIB
Penulis : Shinta Milenia

JAKARTA, KOMPAS.TV - Bupati terpilih Tabanan, I Komang Gede Sanjaya, bersama wakilnya, I Made Dirga, turut mengikuti proses pelantikan yang dipimpin langsung oleh Presiden Prabowo Subianto.

Usai pelantikan, I Komang Gede Sanjaya menyampaikan bahwa fokus utama program prioritas dalam kepemimpinannya adalah pembangunan infrastruktur.

Ia berharap, selama masa kepemimpinannya, para stakeholder terkait dapat bekerja sama dalam membangun dan menyejahterakan masyarakat Tabanan.

Setelah pelantikan, para kepala daerah yang telah dilantik akan mengikuti retret selama kurang lebih delapan hari di Magelang.

Baca Juga: Wagub Jakarta Rano Karno Tinjau Daerah Langganan Banjir di Hari Pertama Kerja

#bupati #kepaladaerah #tabanan 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x