Kompas TV video vod

Ali Mochtar Ngabalin Buka Suara Soal Pencatutan Data Warga DKI Jakarta untuk Dukung Calon Independen

Kompas.tv - 19 Agustus 2024, 15:00 WIB
Penulis : Leiza Sixmansyah

JAKARTA, KOMPAS.TV - Heboh dengan adanya data KTP sejumlah masyarakat yang dicatut untuk mendukung pasangan calon kepala daerah independen.

Ali Mochtar Ngabalin selaku Tenaga Ahli Kantor Staf Presiden menyebut, pihaknya belum fokus pada isu pencatatan data KTP warga DKI yang tidak mendukung pasangan calon independen.

Ia mengatakan, saat ini pihaknya masih sepenuhnya berkonsentrasi pada sisa masa jabatan Presiden Jokowi.

Ngabalin menegaskan, Kantor Staf Presiden atau KSP tidak memiliki kewenangan untuk menyelidiki masalah ini.

Baca Juga: Dedi Mulyadi Buka Suara Soal Kemungkinan KIM Plus Terjadi di Pilgub Jabar dan Jakarta

Video Editor: Galih

#calonindependen #pilkadajakarta #ksp




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x