Kompas TV video vod

Kenakan Sepatu Boot Karet, Presiden Prabowo Datangi Korban Banjir di Bekasi

Kompas.tv - 8 Maret 2025, 22:43 WIB
Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini
Penulis : Dian Septina

JAKARTA, KOMPAS.TV - Presiden Prabowo Subianto mengunjungi lokasi banjir di Desa Bunibakti, Kecamatan Babelan, Kabupaten Bekasi, pada Sabtu (8/3/2025).

Mengenakan sepatu bot warna hitam, Kepala Negara juga menyempatkan diri berbincang dengan warga yang terdampak banjir.

Presiden Prabowo juga langsung menelepon beberapa pejabat terkait untuk segera merenovasi fasilitas yang belum operasional dan serta memperbaiki SD Negeri 04 Babelan yang juga terdampak banjir.

Video editor: Agung Ramdani

#prabowo #banjirbekasi #seskabteddy

Baca Juga: Warga Sambut Kedatangan Presiden Prabowo Saat Tinjau Lokasi Banjir di Bekasi

 




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x